Rabu, 13 Mei 2009

Kitalah Yang Sebagai Tiang Utamanya

Sejak dibentuknya PSTD SYAHBANDAR ada yang sadar gak sih siapa sebenarnya yang menajadi motor penggerak setiap kegiatan dan setiap latihannya selama ini...

Para pendiri hanya membuka jalan, para pembina dan para pelatih hanya sebagai pengawas tapi kitlah yang menjadi tiang utamanya...apa jadinya kalau kita tak ada mungkin sudah sejak lama perguruan ini tak ada, mungkin juga kita tak saling kenal dan tak tahu apa itu yang namanya PSTD SYAHBANDAR...

Para Pembina dan Pelatih membimbing kita semua dalam menjalankan sebagian besar kegiatan di SB,,,mereka bagaikan para arsitek yang membangun sebuah gedung megah dengan tiang-tiang yang besar dan kokoh...kitalah tiang yang besar dan kokoh itu...

Kita menjunjung apa yang sudah di cita-citakan para pendiri perguruan kita juga yang membangun cita-cita baru untuk SB...apa jadinya bila tak ada kita...jangankan cita-cita baru terbentuk mungkin cita-cita luhur para guru kita akan terbang terbawa angin dan hilang begitu saja...

marilah kita kokohkan lagi tiang-tiang yang semakin lama semakin rapuh dan kita dirikan bangunan yang megah yang akan menjaid tempat berlindung untuk siapa aja...marilah kita mendirikan bangunan megah yang namanya PSTD SYAHBANDAR...


Merindukan masa-masa dulu saat aku bukan siapa-sipa dan saat aku menikmati semua hal didalam SB...i love u SB...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar